Kamis, 22 September 2016

Pekan 5 PKI : Konsultasi Pendahuluan

Matakuliah Penulisan Karya Ilmiah

Hasil konsultasi II
Hasil konsultasi kali ini belum fiks, masing-masing silakan merevisi sesuai arahan dari dosen.

1.
NAMA: AGITA BRAMANTIE
TOPIK: TEKNOLOGI PERPUSTAAN DIGITAL
JUDUL:
MENGELOLA JURNAL ELETRONIK SEBAGAI RUANG MAYA REFERENSI
A. PENDAHULUAN
  1. Pengaruh jurnal elektronik sebagai referensi di era informasi 
  2. Memenuhi kebutuhan pengguna akan bahan rujukan
B. PENGERTIAN DAN FUNGSI
  1. Jurnal Elektronik 
  2. Referensi
C. PENGELOLAAN BAHAN RUJUKAN DI RUANG REFERENSI DI ERA INFORMASI
D. PENGALIHMEDIAAN BAHAN PUSTAKA TERCETAK MENJADI BAHAN RUJUKAN/REFERENSI ELEKTRONIK DI ERA IFORMASI
E. PENUTUP

Rujukan:
Trimo, S. 1997. Reference Work dan Bibliography Karya Unipress. Jakarta: Bumi Aksara


---
2. 
NAMA: ANANG DWI PURWANTO
TOPIK: TEKNOLOGI PERPUSTAKAAN DGITAL
JUDUL: PERPUSTAKAAN DIGITAL SEBAGAI ALTERNATIF PENCARIAN  INFORMASI DI ERA GLOBALISASI

A. PENDAHULUAN
  1. Perkembangan TI berdampak pada semua aspek kehidupan
  2. Perkembangan TI menghasilkan globalisasi
  3. Globlalisasi membuat tanpa batasan
  4. Terjadi ledakan informasi
  5. Munculnya perusahaan penyedia jasa pencarian informasi
  6. Peran perpustakaan terhadap ledakan informasi 
  7. Perpustakaan digital sebagai alternatif pencarian informasi
B. ERA GLOBALISASI
  1. Pengertian Globalisasi
  2. Fenomena di Era Globalisasi
C. INFORMASI DI ERA GLOBALISASI
  1. Penyebaran Informasi 
  2. Sistem Pencarian Informasi
D. PERPUSTAKAAN DIGITAL
  1. Internet
  2. Situs Aplikasi di Internet
  3. Aplikasi Perpustakaan Berbasis Web
E. PENUTUP

Rujukan:
Supriyanto, W. 2013. Teknologi Informasi Perpustakaan: Strategi Perencanaan Perpustakaan Digital. Yogyakarta: Kanisius.
Pendit, P. L. 2009. Perpustakaan Digital, Kesinambungan, dan Dinamika. Jakarta: Cita Karya Karsa Mandiri.

---
3. 
NAMA: DHANY PUTRA PRATAMA
TOPIK: PENGELOLAAN BAHAN PUSTAKA
JUDUL:
PENGADAAN KOLEKSI BAHAN PUSTAKA BAGI PERPUSTAKAAN YANG MINIM DANA
A. PENDAHULUAN
  1. Pengembangan perpustakaan memerlukan biaya yang besar
  2. Kebutuhan akan hadirnya perpustakaan sangat mendesak
  3. Untuk mewujudkan perpustakaan diperlukan berbagai hal
  4. Di antaranya berupa koleksi ...
  5. Perpustakaan yang kekurangan dana biasanya koleksinya terbatas
  6. Perlu dicari upaya untuk mengadakan ... tanpa keluar dana
B. PENGERTIAN BAHAN PUSTAKA
C. JENIS-JENIS PENGADAAN BAHAN PUSTAKA
D. PENGADAAN KOLEKSI BAHAN PUSTAKA DENGAN DANA YANG MINIM
E. PENUTUP

---
4. Dyan

---
5.
NAMA: FLORIANA INDRA J
TOPIK: PENGELOLAAN BAHAN PUSTAKA
JUDUL:
PEMELIHARAAN BAHAN PUSTAKA SECARA MODERN
A. PENDAHULUAN
  1. Pentingnya pemeliharaan bahan pustaka
  2. Kondisi bahan pustaka di lapangan
  3. Kesadaran pengguna bahan pustaka
B. PENGERTIAN BAHAN PUSTAKA DAN PELESTARIAN
C. FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KERUSAKAN BAHAN PUSTAKA
D. PENGELOLAAN KERUSAKAN BAHAN PUSTAKA SECARA MODERN
E. PENUTUP

Rujukan:
Martoatmodjo, K. 1999. Pelestarian Bahan Pustaka. Jakarta: Universitas Terbuka

---
6.
NAMA: HADY SUCAHYO
TOPIK: PELAYANAAN PEMUSTAKA
JUDUL:
PROMOSI PERPUSTAKAAN MELALUI MEDIA ONLINE
A. PENDAHULUAN
  1. Keberadaan media online sebagai media promosi
  2. Kecenderungan masyarakat dalam menggunakan media online dalam memperoleh bahan pustaka
B. PENGERTIAN PERPUSTAKAAN
C. MEDIA ONLINE
  1. Definisi Media Online
  2. Jenis-Jenis Media Online untuk Promosi Perpustakaan
D. PROMOSI PERPUSTAKAAN MELALUI MEDIA ONLINE
  1. Macam-Macam Promosi
  2. Strategi promosi perpustakaan melalui media online
E. Penutup
---

7.
NAMA: KRISNA ADY PUTRA
TOPIK: PELAYANAN PEMUSTAKA
JUDUL:
FASILITAS DAN KENYAMANAN PERPUSTAKAAN
A. PENDAHULUAN
  1. Kondisi lingkungan perpustakaan 
  2. Fasilitas di lingkungan perpustakaan
B. KRITERIA PERPUSTAKAAN YANG IDEAL
C. FASILITAS PERPUSTAAN MODERN
D. KENYAMAAN PERPUSTAKAAN
E. PENUTUP
---
8.
NAMA: NUR AFIDAH
TOPIK: PELAYANAN PEMUSTAKA
JUDUL: (belum disetujui)
PENDIDIKAN PEMAKAI DI PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI
A. PENDAHULUAN
1. Pentingnya perpustakaan di PT
2. Fungsi perpustakaan PT sebagai jembatan program pendidikan
3. Kurangnya pemahaman mahasiswa dalam menggunakan perpustakaan PT
4. Diperlukan pendidikan pemakai perpustakaan
B. PENGERTIAN PENDIDIKAN PEMAKAI
C. PENTINGNYA PENDIDIKAN PEMAKAI
D. PELAKSANAAN PENDIDIKAN PEMAKAI
E. KENDALA DALAM PELAKSANAAN PENDIDIKAN PEMAKAI
F. PENUTUP
---
9.
NAMA: RATNA VIDYAWATI
TOPIK: PELAYANAN PEMUSTAKA
JUDUL: (belum disetujui)
PENGANEKARAGAMAN PERPUSTAKAAN BERGERAK UNTUK OPTIMALISASI LAYANAN KEPADA MASYARAKAT
A. PENDAHULUAN
  1. Kondisi masyarakat yang belum mencerminkan buadaya membaca
  2. Perpustakaan konvensioanl kurang dimnfaatkan
  3. Penyebabnya masy sulit menjangkaunya
  4. Salah satu alternatifnya adalah ...
  5. Selama ini  mobil
  6. Mobil  keterbatasan
  7. Diperlukan --. Berbagai sarana 
B. PENGERTIAN PERPUSTAKAAN MODILE DAN PERPUSTAKAAN DIGITAL
C. PENGEMBANGAN PERPUSTAKAAN DIGITAL
D. PENERAPAN PERPUSTAKAAN MOBILE
E. PENUTUP

RUJUKAN
Saleh, A. R. 2010. Membangun Perpustakaan Digital. Jakarta: Agung Seto.
Pendit, P.L. 2009. Perpustakaan Digital. Jakarta: Cita Karya Mandiri.
---
10.
NAMA: REZA PAHLEVI
TOPIK: LITERASI DAN PERPUSTAKAAN
JUDUL:
PERPUSTAKAAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR DALAM MEWUJUDKAN PENDIDIKAN SEPANJANG HAYAT
A. PENDAHULUAN
  1. Pentingnya pendidikan bagi anak bangsa
  2. Belajar sepanjang hayat merupakan indikator pendidikan u anak bangsa
  3. Belajar sepanjang hayat memerlukan tersedianya sumber belajar yang melimpah
  4. Salah satu sumber belajar adalah perpustakaan
  5. Perpustakaan  SB  diakses u menunjang BSH
B. KRITERIA SUMBER BELAJAR
C. PERAN PERPUSTAKAAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR
D. PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN SEBAGI SUMBER BELAJAR SEPANJANG HAYAT
E. PENUTUP
---
11.
NAMA: RISKA AMELIA
TOPIK: LITERASI DAN PERPUSTAKAAN
JUDUL:
PERPUSTAKAAN SEKOLAH SEBAGAI PENDUKUNG GERAKAN LITERASI SEKOLAH (GLS)
A. PENDAHULUAN
  1. Rendahnya kemampuan dan minat baca siswa di Indonesia 
  2. Pemerintah melalui Kemendikbud menggalakkan GLS 
  3. GLS memerlukan prasarana dan sarana pendukung
  4. Salah satunya adalah perpustakaan sekolah
B. PENGERTIAN DAN FUNGSI PERPUSTAKAAN SEKOLAH
  1. Kriteria Perpustakaan Sekolah 
  2. Fungsi perpustakaan sekolah
C. GERAKAN LITERASI SEKOLAH
  1. Pengertian GLS
  2. Sistem GLS
  3. Agen/pelaku GLS
D. PERAN PERPUSTAKAAN SEBAGAI PENDUKUNG GERAKAN LITERASI SEKOLAH
E. STRATEGI ...
F. PENUTUP

Rujukan:
Hardiningtyas. T. 2016. Budaya Baca di Sekolah Sebuah Harapan. Yogyakarta: Ladang Kata.
Wahyuni, N. C. 2016. Saya, Pustakawan, Bersuka Cita Atas Kehadiharn Kurikulum 2013. Yogyakarta: Ladang Kata.
Fatmawati, E. 2016. Mendongkrak Minat Baca Melalui Gerakan Literasi Sekolah. Yogyakarta: Ladang Kata.
Suwarno, W. 2013. Ilmu Perpustakaan dan Kode Etik Pustakawan. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Sutarno. 2008. Abad Kebangkitan Nasional dan Kebangkitan Pustakwan. Jakarta: Sagug Seto.

---
12.
NAMA: SHAFIRA NUR SYARIFAH
TOPIK: PERPUSTAKAAN DAN KEWIRAUSAHAAN
JUDUL:
PERPUSTAKAAN MANDIRI SEBAGAI TAMAN BACA BERBAYAR
A. PENDAHULUAN
1. Kebutuhan informasi masyarakat
2.
B. PENGERTIAN PERPUSTAKAAN MANDIRI
C. GAMBARAN TAMAN BACA BERBAYAR
D. PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN MANDIRI SEBAGAI TAMAN BACA BERBAYAR
E. PENUTUP
--
13.
NAMA: UMI NIDA SHOFIAH
TOPIK: PERPUSTAKAAN DAN KEWIRAUSAHAAN
JUDUL: PERPUSTAKAAN KHUSUS DI ERA INFORMASI
A. PENDAHULUAN
  1. Era informasi menjadikan berlimpahnya informasi
  2. Perpustakaan umum tidak dapat menyediakan informasi yang memenuhi kebutuhan yang bersifat khusus
  3. ...
  4. Informasi khusus hanya bisa disediakan oleh perpustakaan khusus
  5. Kebutuhan bahan pustka yang berbeda-beda 
  6. Kriteria PKh dapat terpenuhi jika ...
B. PENGERTIAN PERPUSTAKAAN KHUSUS
C. MACAM-MACAM PERPUSTAKAAN KHUSUS
D. PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN KHUSUS DI ERA INFORMASI
  1. STRUKTUR ORGANISASI
  2. SDM
  3. PENGOLAHAN
  4. LAYANAN
E. PENGEMBANGAN PERPUSTAKAAN KHUSUS
  1. PENGEMBANGAN KOLEKSI
  2. KEBIJAKAN PERPUSTAKAAN KHUSUS
F. PENUTUP
---
14. Wisnu


Tugas
Masing-masing harap merevisi rancangan artikelnya dengan mengetikkan di dalam form ini
Form yang sudah di isi di kirim ke ketua offering (bisa lewat anangdwipurwanto@gmail.com) terakhir Rabu, 28 September 2016 pukul 09.00 WIB.

Pertemuan selanjutnya membawa lembar Foto Copy yang dijadikan rujukan dalam penulisan artikel untuk dibuat Anotasinya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar